Selasa, 02 Desember 2008

Cara Bikin Kripik Singkong Agar Renyah

1. Rajang singkong dengan ketebalan yang rata , sebaiknya pakai mesin rajang yang sdh banyak terdapat dipasaran spy ketebalan rata ( kalau kesulitan beli mesinnya saya siap bantu ).
2. Rendam dengan air garam secukupnya atur spy gak keasinan bila perlu kasih bumbu bawang spy enak selama 12 jam.
3.Tiriskan, biarkan kering tanpa dijemur.
4. Siapkan 2 wajan yg satu dengan minyak yang gak terlalu panas (+/- 90 derajat C), yg satunya lagi minyak yg panas ( +/- 150 derajat C).
5. Goreng singkong yg sdh kering ke wajan pertama sampai terlihat pinggiran singkong sedikit mengembang.
6. Kemudian diangkat langsung dimasukkan wajan yg ke2 yg panas. Aduk sampai semua singkok mengembang sempurna.

Tidak ada komentar: